Memahami AI: 5 Jenis Utama Artificial Intelligence dan Fungsinya
Kemajuan teknologi telah melahirkan Kecerdasan Buatan, atau Artificial Intelligence (AI) yang dapat membantu kelangsungan hidup manusia dan aktivitas ekonomi masyarakat. AI merupakan bidang ilmu komputer yang bertujuan untuk mengembangkan sistem komputer yang memiliki kemampuan untuk melakukan tugas-tugas yang membutuhkan kecerdasan manusia. Hal ini termasuk kemampuan untuk belajar, berpikir, merencanakan, memecahkan masalah, dan beradaptasi dengan situasi baru. Dengan […]